Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

Gol Flavio Hantarkan Persimura ke 8 Besar Piala Soeratin 2017

Gambar
Musi Rawas, Sumsel – Persimura Junior yang merupakan Kesebelasan Sepak Bola U-15 kebanggaan 560.000 lebih warga Musi Rawas, nampaknya telah memecahkan rekor sejarah Sepak Bola di Kabupaten Musi Rawas Provinsi Sumatera Selatan. Setelah melewati babak 16 besar Nasional putaran final Piala Soeratin U-15 tahun 2017 beberapa waktu lalu. Akhirnya Persimura Junior berhasil lolos kembali ke Delapan besar. Walau sebelumnya diposisi runner up Group H namun kali ini Persimura berhasil menaklukan juara group G Persiter Maluku Utara dan melenggang terus untuk memperebutkan Piala Soeratin. Berdasarkan pantauan Tim di stadion UNY Yogyakarta, pertandingan sangat seru dan alot. Dimana hasil akhir pertandingan memenangkan Tim Persimura dengan skor tipis 1-0. Gol tercipta pada menit ke 17 babak pertama melalui tendangan Pemain tengah Flavio Cameron Sigah, yang sebelumnya menerima asist dari Muhammad Razif Gibran. Permainan Satu Dua (One Two) dari Flavio dengan nomor punggung 17 dan Razif bernomor

Penandatanganan Perjanjian Kerjasama (PKS) Pembentukan Unit Kerja Kantor Imigrasi Kelas II di Kabupaten Musi Rawas

Gambar
Musi Rawas, Sumsel – Sebagai wujud pelayanan kepada masyarakat, Pemerintah Kabupaten Musi Rawas memprakarasai peningkatan pelayanan publik, Khususnya dalam bidang keimigrasian. Bertempat di Jalan H.R Rasuna Said Jakarta Selatan, tepatnya di Kantor Direktorat Jenderal Imigrasi Kementrian Hukum dan Ham, Kamis (05/10). Bupati Musi Rawas H. Hendra Gunawan melaksanakan penandatanganan Mou (Momerendum of Undestanding) dengan Bapak Ronnie Sopie sebagai Dirjen Imigrasi Kemenkum Ham RI. Dalam Mou tersebut Bupati Musi Rawas H Hendra Gunawan mengharapkan pelayanan keimigrasian dapat dilaksanakan di wilayah Kabupaten Musi Rawas. Hal ini didukung dengan pertumbuhan perekonomian masyarakat di Kabupaten Musi Rawas yang melebihi pertumbuhan ekonomi Nasional. Sehingga minta masyarakat untuk melaksanakan ibadah haji dan umroh dari tahun ke tahun semakin signifikan. Berdasarkan Keterangan Pers Bupati Musi Rawas H. Hendra Gunawan menjelaskan “Selama ini bila kita ingin membuat pasport kita

Polres Musi Rawas Memupuk Harapan Kaum Disabilitas Lewat Kaki Palsu Gratis

Gambar
Musi Rawas, Dalam Rangka HUT Bhayangkara ke-71, Polres Musi Rawas Memupuk harapan kaum disabilitas wilayah Kabupaten Musi Rawas dan Kabupaten Musi Rawas Utara lewat kaki palsu gratis bekerjasama dengan Kick Andy Foundations. Kapolres Musi Rawas AKBP.Pambudi S.Ik melalui Waka Polres Musi Rawas Kompol. Padmo Arianto,S.Ik membenarkan bahwasanya hari ini (Rabu,12/07) di Polres Musi Rawas sedang melaksanaka n kegiatan untuk mengukur sekaligus mencetak kaki palsu untuk kaum disabilitas Mura dan Muratara. “Benar, sekarang sedang dilaksanakan pengukuran kaki palsunya, sekaligus mencetak ukuran yang proporsional sesuai dengan kebutuhan masyarakat disabilitas.” Kapolres juga berharap kegiatan ini tidak hanya sampai disini saja, kedepannya aka nada kegiatan yang berkelanjutan dari Polri Bersama Kick Andy Foundations untuk kemanusiaan. “Kegiatan kemanusiaan ini tentunya tidak hanya berupa seremonial belaka, kedepannya kami berharap akan dapat membantu masyaraka

10 Tujuan Wisata Dengan Fenomena Alam yang Ekstrim

Gambar
Siapa sangka fenomena alam paling ekstrem bisa menjadi tempat wisata yang menarik. Jika Anda salah satu yang meminatinya, inilah 10 fenomena alam paling ekstrem di dunia yang menarik untuk diamati. Berikut adalah 10 fenomena alam paling buruk yang pernah terjadi di dunia yang dikutip dari  berjambang.blogspot.com  dan mungkin bisa Anda rasakan saat berkunjung ke sana: 1. Temperatur yang sangat rendah Apa yang Anda bayangkan saat liburan ke suatu daerah, tiba -tiba terjadi perubahan suhu yang sangat ekstrem? Tentu mengerikan. Tapi semua ini bisa Anda temui saat liburan ke Antartika.Kawasan yang juga biasa disebut kutub selatan ini ternyata pernah mengalami perubahan cuaca yang cukup ekstrem, yaitu mencapai -89,2 derajat Celcius pada 21 Juli 1983. Ya, Anda tidak salah baca, suhu ini dihitung dengan derajat Celcius, bukan Fahrenheit.Mau tahu penyebabnya apa? Tidak adanya radiasi Matahari, langit yang bersih, udara stabil sepanjang waktu yang menjadi penyebab utamanya. Meski ini terjadi

Pesona Keindahan Obyek Wisata Kabupaten Musi Rawas

Gambar

Lagu Bagimu Negeri Instrumen Dengan Text

Gambar

Suasana Keindahan Kecamatan Muara Beliti Kab.Musi Rawas

Gambar

Sidak Bupati Musi Rawas di Kantor Camat Muara Beliti

Gambar
Muara Beliti, Usai mengikuti Upacara memperingati hari amal Bhakti Kementrian Agama ke 71 di Kantor Kementrian Agama Kabupaten Musi Rawas, Bupati Musi Rawas, H. Hendra Gunawan melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke Kantor Camat Muara Beliti, Selasa (3/1). Sidak dimulai di Kantor Camat Muara Beliti sekitar pukul 10.00, Bupati didampingi Bagian Protokol dan Humas. Tiba di kantor Camat Muara Beliti, Bupati disambut oleh Camat Muara beliti dan Sekretaris Camat beserta Kasubag Bagian Kepegawaian Kecamatan Muara Beliti, Benni Mardiyansah. Pada waktu bersamaan, di ruang Bagian Kepegawaian Kecamatan Muara Beliti sedang berlangsung sosialisasi dan pembentukan struktur Organisasi dan Visi Misi Kecamatan yang baru. Pada kesempatan itu juga, H. Hendra Gunawan berbincang dengan para pegawai tentang tingkat kehadiran dan disiplin para pegawai kecamatan. Dirinya berharap agar para pegawai baik di tingkat Kecamatan untuk terus meningkatkan kedisiplinan dalam menjalankan tugas “Setiap AS